Cara Pasang Tombol Suka Fb di Blogger

Facebook page banyak digunakan untuk berinteraksi pemilik blog dengan jejaring sosial Facebook. Facebook page juga banyak digunakan untuk mempromosikan blog sehingga dapat meningkatkan pengunjung blog. Sebelum memasang like box di halaman blog, kita harus membuat halaman facebook atau facebook pages dulu. Cara membuat Facebook Pages dan Like Box adalah sbb :

1. Login ke facebook.com dan blogger.com
2. Kunjungi http://www.facebook.com/pages/ dan klik Buat Halaman

3. Pilih salah satu kategori yang kita inginkan, misalnya Perusahaan, Organisasi, atau Institusi

4. Isi Form dan klik Mulai

5. Klik Lewati, upload gambar atau logo bisa dilakukan nanti

6. Masuk ke langkah 2 dan klik lewati lagi
7. Isi alamat Blog, Keterangan Blog dan klik Lanjutkan



8. Copy alamat facebook pages yang ada di alamat browser. misalnya http://www.facebook.com/pages/Tutorial-Blog/145491985551146

9. Halaman Facebook sudah jadi kemudian klik Tambah Kotak Suka

10. Pastekan alamat halaman facebook kita dan isi form lainnya sesuai keinginan. Klik Get Code.

10. Pilih IFRAME, copy code script.

11. Seperti biasa buka Blogger - Dashboard - Design - Add a Gadget - HTML/JavaScript - Pastekan Kode Script Like Box - Save - View Blog
12 Like Box sudah tampil di halaman blog kita.

Terima asih sudah berkunjung ke blog ini, semoga bermanfaat.
Mari kita menulis dan saling berbagi sesama Blogger Indonesia.

Post a Comment

Previous Post Next Post